Apple Akhirnya Luncurkan Update iOS 6.1 untuk iPhone, iPad, & iPod

Share on :


Sebelumnya Apple selalu menghadirkan update terbaru di vesi beta, kini Apple akhirnya merilis iOS 6.1 versi final yang dapat dinikmati untuk para pengguna iPhone, iPad, dan iPod.

Flatform iOS 6.1 versi final ini terdapat sejumlah fitur baru untuk para pengguna iDevice. Seperti dilansir 9to5Mac, disebutkan bahwa versi baru akan hadir dengan membawa dukungan konektivitas LTE, fitur Siri yang bisa digunakan oleh penggunanya untuk membeli tiket film melalui Fandango, serta kemampuan iTunes Match yang telah ditingkatkan.

Sebelum, Apple terlebih dahulu telah mengeluarkan lima iOS 6.1 beta yang berbeda untuk para pengembang aplikasinya.

Update terbaru ini akan meluncur melalui udara (over the air). Bagi pengguna iDevice yang ingin mendownload update secara langsung, bisa dilakukan melalui akses menu Setting, pilih General, kemudian Software Update


Artikel Terkait:

{ 1 komentar... Skip ke Kotak Komentar }

Joshua Karsten Blog mengatakan...

mantep gan :D
ijin copas gan

Tambahkan Komentar Anda

Terimakasih sudah berkomentar dengan baik, sopan dan tidak mengandung spam di Blog, Silahkan Berkomentar Sesuai Artikel.
Maaf, memasukkan link ke dalam komentar akan DIHAPUS.

Regard's
=|| Arsha Wijaya ||=

Free SEO tools
 
Yahoo Messenger
Send Me IM!
Google Plus
Add Me To Your Circle!
Twitter
Follow Me!
Facebook
Add My Facebook

Mari Join

blog-indonesia.com

Komunitas

ASEAN Blogger
Cyber-PML Blog
Copyright 2012 Arsha Wijaya powered by Blogger - All Rights Reserved - Best View Using Nightly Build